Cara Membuat Kerajinan Tangan dari Sedotan Plastik
Tulisan ini adalah lanjutan dari artikel-artikel sebelumnya tentang Aneka Prakarya dari Sedotan Plastik, di mana pada artikel tersebut telah ditulis pula banyak tutorial cara membuat beragam bentuk kerajinan tangan dari sedotan plastik yang sangat cocok diberikan untuk anak-anak SD. Cara pembuatan kerajinan tangan ini sangat mudah. Biasanya, bentuk-bentuk dasar yang dihasilkan dari batang-batang sedotan ini akan dirangkai menjadi beragam jenis kerajinan tangan lainnya seperti anting-anting, kalung, hiasan gantung, gantungan kunci atau bahan dekoratif lainnya. Lihatlah gambar berikut. Bentuk berlian yang dibuat dari sedotan plastik ini dapat dijadikan anting-anting atau diuntai menjadi hiasan jendela dan contoh-contoh kerajinan tangan atau prakarya sederhana yang unik lainnya.bentuk berlian dari sebatang sedotan |
Cara Membuat Kerajinan Tangan Bentuk Panah dari Sedotan Plastik
Cara Membuat Bentuk Bintang Segitiga dari Sedotan Plastik
Udang Unik dan Cantik ini Dibuat dari Sedotan, Simak Langkah-Langkah Pembuatannya!
Dinosaurus dari Sedotan Plastik
Prakarya dari Sedotan Plastik: Bentuk Kubus
Cara Membuat Bunga Bintang dari Sedotan Plastik
Teruskan Membaca »
Tidak ada komentar:
Posting Komentar